DKTMI Release Single Terbaru Mereka Yang Berjudul "SUAKA"
267 min read
DKTMI adalah Proyek // Project yang sudah berdiri
Sejak Akhir 2017, dimotori oleh
ARDIKA,
TAMARO DAN VELYO. frormat yang dipakai adalah Band ,
ARDIKA (VOKAL)
(GITAR) TAMARO (GITAR BANTON)
VELYO (DRUM), DAN RUDI
sebagai additional pada gitar
Tiga kepala DKTMI yakni Ardika, Tamaro Dan Velyo memiliki keintiman musik yang berbeda, sementara Ardika intim warna musik seperti The Alman Brother, Tedeschi Trucks
Band, Fear Itself dan beberapa musik lainya yang menganut Idiom Blues
dan pyschedelic, Tamaro intim dengan musik yang beraroma Mathrock,
Funk
dan progresif 70an seperti King Crimsom salah satunya, tidak jauh dari tamaro

Ardika dan Velyo memiliki kesamaan untuk kebebasan soal musik itu sendiri, Eksperimen adalah kesenangan kami sendiri.Untuk pemilihan Karakter Identitas Musik Kami Sendiri
Cenderung melakukan ekseperimen ekesperimen, seperti memamdukan 2 Atau 3 Eelemen
musik baik secara melodi atau rimtik jadi secara keseluruhan warna musik kita bisa
dikategorikan sebagai Aalternatif, Postrock atau Psychedelic, lebih terangnya
kalian bisa mendengarkan musik kami
S I N G L E
PRELUDE BERKABUNG BERKABUNG
5 NOVEMBER 2019 18 DESEMBER 2019
SUAKA 22 MEI 2020
Bekerja sama dengan Dolfi Hutagalung seorang ilustrator musik, Velyo, Ardika dan Tamaro meracik sebuah komposisi musik dengan bentuk yang bebas, percampuran beberapa warna musik seperti psikedelik era 70-an, nuansa post rock 80-an dan cipratan eksperimental khas DKTMI menjadikan komposisi ini sedikit rumit dan terkesan seperti musik ilustrasi.
Dibalik kerumitan lagu ini, DKTMI menyediakan bagian
untuk semua pendengar dapat bernyanyi bersama, setelah mendengar beberapa
instrumental yang cukup pelik.
Dalam memvisualisasikan warna lagu DKTMI mengajak Avliar untuk menggurat karakter surealisnya pada video lagu ini,
DKTMI sepakat memberi judul 'Suaka' untuk lagu ini, Ardika memilih kata Suaka untuk menggambarkan bagian - bagian yg terdapat pada komposisi lagu ini, seperti kesan mencekam, tenang, dan damai, karena pada arti sebenarnya suaka adalah tempat tinggal yang didalam nya selalu ada penderitaan, cinta dan kematian. Suaka kini sudah tersedia di layanan musik digital youtube, dalam bentuk lirik