GRAVE DEAD MAGAZINE, MUSIC, EVENT MEDIA PARTNER, ZINE, EVENT HANDLE BY SOUND OF GRAVE DEAD N THE GROATH, RECORDS LABEL AND MUSIC DISTRIBUTION.

Foto 1
Foto 2
Foto 3
Foto 4
Foto 5
Foto 6
Foto 7

Single Terbaru Kacamata Pacah Lahir Dengan Judul “Andai Aku Bisa”.

1 min read

Kacamata Pacah merupakan band dengan genre pop-punk yang sudah menjajaki panggung di
Banjarmasin sejak tahun 2011. Sebagai band yang bertaham begitu lama, Kacamata Pacah sudah
beberapa kali mengalami perombakan personel. Namun hal itu bukan penghambat Kacamata Pacah
dalam membuat sesuatu yang baru. Album pertama yang lahir di tahun 2019 bertajuk “Lover or
Loser” sudah bisa dinikmati di berbagai platform musik. Banyak lagu-lagu hits yang berhasil lahir dari

album tersebut, seperti Kawan Jua Penjahatnya dan lainnya, dengerin sendiri yak!
Seiring berjalannya waktu, Kacamata Pacah kini masih berfokus untuk merampungkan album
keduanya, entah lah bertajuk apa masih dipikirkan, tapi tetap berusaha relevan dengan idealisme
yang dimiliki personelnya masing-masing. Sekarang tinggal beberapa saja band pop-punk yang
bertahan




Kacamata Pacah menunjukkan eksistensinya dengan membuat karya selalu!
2020 sudah dijajaki, kali ini single terbaru Kacamata Pacah lahir dengan judul “Andai Aku Bisa”.
Kacamata Pacah selalu berusaha membuat lirik yang relevan dengan fenomena-fenomena remaja di
sekitaran. Sekali lagi, lagu ini benar-benar menceritakan seseorang yang hanya bisa berandai

terhadap harapannya dahulu yang pernah dia bangun. Wew, tragis dan syahdu untuk didengarkan!
Ya untuk mendengarkan sih sudah ada di Spotify Kacamata Pacah, lets hear some noise today!



Posting Komentar