OCEAN RILIS DEBUT EP “NEHEMYAH"
4 years ago
1 min read
Setelah melakukan release single pertama “Misguided”
dan “Barzakh”, kini akhirnya tiba pada final quartal. Yap debut EP bertajuk “Nehemyah”
resmi di rilis. Bermuatan 5 Track dan di rilis dibawah naungan label Instingcreative Lab.
Debut EP Nehemyah yang di release pada bulan Agustus 2020 ini merupakan rangkuman
kisah nyata dari salah satu personil Ocean yang tersesat selama 2 tahun ketika
melakukan perjalanan “Astral Projection”. Rangkuman cerita ini di kemas dalam 5 Track
(Misguided, Barzakh, Altercation, Remorse, Basilisk) dan menjadi saksi bisu atas selamatnya
diantara 40 korban jiwa.
Kemasan Debut EP Nehemyah ini dirilis menjadi 2 versi (digital dan fisik) oleh Insting Creative Lab.
Debut EP ini merupakan gebrakan Ocean paska melepas single ke dua “Barzakh”
menuju Level industri berikutnya.
Untuk Distribusi digital, Full Debut EP Nehemyah sudah tersedia di platform musik
digital (itunes, spotify, deezer, amazon music, dll) per 30 Agustus 2020.